Pengkabelan menjadi hal yang sangat serius ketika menyangkut sebuah jaringan dengan ukuran yang besar dan kemungkinan aka terus bertumbuh. Meski jaringan nirkabel sudah berkembang pesat, namun jaringan kabel ternyata masih banyak dipertahankan. Meski ada standard jaringan nirkabel saat ini sudah ada yang melampui kecepatan dari jaringan kabel, tapi dari segi cost, ternyata jaringan kabel masih […]

Sebuah personal komputer ketika digunakan setiap hari, setiap minggu, setiap bulan serta tahun berganti tahun pasti memerlukan adanya pemeliharaan. Entah itu dari sisi hardware maupun dari sisi software. Penurunan kinerja perangkat itu pasti seiring dengan waktu pemakaian. Dengan adanya pemeliharaan yang rutin, setidaknya dapat memperpanjang umur pemakaian menjadi lebih lama atau minimal sedikit lebih panjang […]

Rilis Libre Office Terbaru Versi 24.2.0 : Menggunakan Calendar-Based Versioning

Calendar-Based Versioning adalah sistem penomoran versi di mana setiap rilis dari perangkat lunak ditetapkan berdasarkan tanggal rilisnya. Dalam LibreOffice, setiap rilis diberi nomor versi yang terdiri dari dua angka yang mewakili tahun dan bulan rilis, misalnya, LibreOffice 7.2 merujuk pada rilis yang dilakukan pada bulan Februari tahun 2022. Sistem versi ini memungkinkan pengguna dan pengembang untuk dengan mudah mengidentifikasi waktu rilis dan memahami urutan rilis perangkat lunak.